Kakanwil Melantik 45 Anggota MPD baru, 2 Notaris baru dan 1 Notaris Pengganti

Menyambut akhir tahun 2014 Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DIY memberhentikan seluruh anggota Majelis Pengawas Daerah (MPD) Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul periode Tahun 2011-2014 dan melantik anggota MPD Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul periode Tahun 2014-2017. 

Upacara pelantikan dipimpin langsung oleh Kakanwil Kementerian Hukum dan HAM DIY Endang Sudirman,Bc.IP.,S.Sos.,M.M. pada hari Senin 22 Desember 2014, bertempat di Aula Kanwil Kementerian Hukum dan HAM. Upacara pelantikan dihadiri oleh Pejabat Eselon II, III, IV, Pengurus Wilayah Ikatan Notaris Indonesia (INI) DIY, Pengurus INI Kabupaten/Kota se-DIY, seluruh anggota MPD Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul periode Tahun 2014-2017 dan para keluarga notaris yang dilantik.

Selain melantik 45 anggota MPD baru, Kakanwil Kementerian Hukum dan HAM juga melantik 2 notaris dan 1 notaris pengganti. Terlihat hadir mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo mendampingi istri yang dilantik sebagai notaris. Dalam sambutannya Kakanwil Kementerian Hukum dan HAM DIY menyampaikan meskipun wilayah Yogyakarta relating sempit, terdiri dari 1 (satu) kota dan 4 (empat) kabupaten, namun demikian jumlah notaris yang sangat banyak yaitu 403 (empat ratus tiga puluh) orang notaris. Kondisi tersebut menimbulkan persaingan diantara notaris dalam mendapatkan klien, sehingga tidak menutup kemungkinan ada notaris yang melanggar kode etik dengan bekerjasama dengan makelar untuk mendapatkan klien, menandatangani akta yang proses pembuatan minutanya telah disiapkan oleh pihak lain, mengirimkan minuta kepada klien untuk ditandatangani,dsb.

Kakanwil sangat mengharapkan peran aktif MPD notaris agar kewenangan dan tanggung jawab notaris selaku Pejabat Pembuat Akta Otentik bisa dilaksanakan dan dipertangung jawabkan sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku dengan harapan agar Akta Otentik yang dibuat Notaris lebih berkualitas sebagai alat bukti yang kuat dan sah dalam pembuktian suatu perbuatan hukum yang dilakukan para pihak yang pada gilirannya dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat, terhadap jabatan Notaris di seluruh Wilayah DIY.

Berikut adalah daftar Anggota MPD Kabupaten/ Kota DIY berdasar Surat Keputusan Kakanwil Kemenkumham DIY No: W14-722, 723, 724, 725, 726 HM.07-01 Tahun 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul.

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kota Yogyakarta

1.       Dwi Haryati,S.H.,M.H.

2.       DR.Ari Hernawan,S.H.,M.H.

3.       Anugrah Anditya,S.H.,M.T.

4.       H.M.Firdauz Ibnu Pamungkas,S.H.

5.       Dr. Hendrik Budi Untung Surya Bekti,S.H.,M.M.

6.       Bimo Seno Sanjaya,S.H.

7.       Haryanto,S.H.

8.       Teguh Suroso,A.Md,S.H.

9.       Ruly Nindasari Sihmawati,S.H.

 

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Sleman

1.       Dr.Sutanto,S.H.,M.S.

2.       Rimawati,S.H.,M.Hum

3.       Yulkarnaen Harahab,S.H.,M.Si.

4.       Sumendro,S.H.

5.       Triniken Tiyas Tirlin,S.H.

6.       Hitaprana,S.H.

7.       WSR.Aris Suprihadi,S.H.,M.H.

8.       Purwanto,S.H.,M.H.

9.       Suwarno,S.H.

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Bantul

1.       Dr. Harry Purwanto,S.H.,M.Hum.

2.       Pitaya,S.H.,M.Hum.

3.       Ninik Darmini,S.H.,M.Hum.

4.       Edi Minarso,S.H.

5.       R.Murjiyanto,S.H.,M.Kn.

6.       Hj.Iin Suny Atmadja,S.H.,M.H.

7.       Dra.RR. Sri Widyaningsih,S.H.,M.Hum.,M.A.

8.       Susanti Yuliandari,S.E.,M.Hum.

9.       Rina Nurul Fitri Atien,S.H.,M.Hum.

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Kulon Progo

1.       Sigid Riyanto,S.H.,M.Si.

2.       Dr.Sulastriyono,S.H.,M.Si.

3.       Supriyadi,S.H.,M.Hum.

4.       Sri Rejeki Wulansari,S.H.

5.       Ahmad Dien Prawirakarsa,S.H.

6.       Siti Baroroh,S.H.

7.       Ngadiya,S.H.

8.       Dwi Murti,S.H.

9.       Cipriano Gomes Lelo Mali,S.H.

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Gunungkidul

1.       Agus Sudaryanto,S.H.,M.Si

2.       Joko Setiono,S.H.,M.Hum.

3.       Khotibul Umam,S.H.,LL.M.

4.       Oey Sugianto,S.H.

5.       Susilowati,S.H.

6.       Basuki,S.H.

7.       Budi Hartono,S.H.

8.       Sarjiyo,S.H.

9.       Ngadiran,S.H.

 

 

 

 

 

Kakanwil Melantik 45 Anggota MPD baru, 2 Notaris baru dan 1 Notaris Pengganti

DSC_0621.jpg

Menyambut akhir tahun 2014 Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DIY memberhentikan seluruh anggota Majelis Pengawas Daerah (MPD) Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul periode Tahun 2011-2014 dan melantik anggota MPD Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul periode Tahun 2014-2017. 

Upacara pelantikan dipimpin langsung oleh Kakanwil Kementerian Hukum dan HAM DIY Endang Sudirman,Bc.IP.,S.Sos.,M.M. pada hari Senin 22 Desember 2014, bertempat di Aula Kanwil Kementerian Hukum dan HAM. Upacara pelantikan dihadiri oleh Pejabat Eselon II, III, IV, Pengurus Wilayah Ikatan Notaris Indonesia (INI) DIY, Pengurus INI Kabupaten/Kota se-DIY, seluruh anggota MPD Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul periode Tahun 2014-2017 dan para keluarga notaris yang dilantik.

Selain melantik 45 anggota MPD baru, Kakanwil Kementerian Hukum dan HAM juga melantik 2 notaris dan 1 notaris pengganti. Terlihat hadir mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo mendampingi istri yang dilantik sebagai notaris. Dalam sambutannya Kakanwil Kementerian Hukum dan HAM DIY menyampaikan meskipun wilayah Yogyakarta relating sempit, terdiri dari 1 (satu) kota dan 4 (empat) kabupaten, namun demikian jumlah notaris yang sangat banyak yaitu 403 (empat ratus tiga puluh) orang notaris. Kondisi tersebut menimbulkan persaingan diantara notaris dalam mendapatkan klien, sehingga tidak menutup kemungkinan ada notaris yang melanggar kode etik dengan bekerjasama dengan makelar untuk mendapatkan klien, menandatangani akta yang proses pembuatan minutanya telah disiapkan oleh pihak lain, mengirimkan minuta kepada klien untuk ditandatangani,dsb.

Kakanwil sangat mengharapkan peran aktif MPD notaris agar kewenangan dan tanggung jawab notaris selaku Pejabat Pembuat Akta Otentik bisa dilaksanakan dan dipertangung jawabkan sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku dengan harapan agar Akta Otentik yang dibuat Notaris lebih berkualitas sebagai alat bukti yang kuat dan sah dalam pembuktian suatu perbuatan hukum yang dilakukan para pihak yang pada gilirannya dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat, terhadap jabatan Notaris di seluruh Wilayah DIY.

Berikut adalah daftar Anggota MPD Kabupaten/ Kota DIY berdasar Surat Keputusan Kakanwil Kemenkumham DIY No: W14-722, 723, 724, 725, 726 HM.07-01 Tahun 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kabupaten Kulon Progo, Kabupaten Gunungkidul.

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kota Yogyakarta

1.       Dwi Haryati,S.H.,M.H.

2.       DR.Ari Hernawan,S.H.,M.H.

3.       Anugrah Anditya,S.H.,M.T.

4.       H.M.Firdauz Ibnu Pamungkas,S.H.

5.       Dr. Hendrik Budi Untung Surya Bekti,S.H.,M.M.

6.       Bimo Seno Sanjaya,S.H.

7.       Haryanto,S.H.

8.       Teguh Suroso,A.Md,S.H.

9.       Ruly Nindasari Sihmawati,S.H.

 

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Sleman

1.       Dr.Sutanto,S.H.,M.S.

2.       Rimawati,S.H.,M.Hum

3.       Yulkarnaen Harahab,S.H.,M.Si.

4.       Sumendro,S.H.

5.       Triniken Tiyas Tirlin,S.H.

6.       Hitaprana,S.H.

7.       WSR.Aris Suprihadi,S.H.,M.H.

8.       Purwanto,S.H.,M.H.

9.       Suwarno,S.H.

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Bantul

1.       Dr. Harry Purwanto,S.H.,M.Hum.

2.       Pitaya,S.H.,M.Hum.

3.       Ninik Darmini,S.H.,M.Hum.

4.       Edi Minarso,S.H.

5.       R.Murjiyanto,S.H.,M.Kn.

6.       Hj.Iin Suny Atmadja,S.H.,M.H.

7.       Dra.RR. Sri Widyaningsih,S.H.,M.Hum.,M.A.

8.       Susanti Yuliandari,S.E.,M.Hum.

9.       Rina Nurul Fitri Atien,S.H.,M.Hum.

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Kulon Progo

1.       Sigid Riyanto,S.H.,M.Si.

2.       Dr.Sulastriyono,S.H.,M.Si.

3.       Supriyadi,S.H.,M.Hum.

4.       Sri Rejeki Wulansari,S.H.

5.       Ahmad Dien Prawirakarsa,S.H.

6.       Siti Baroroh,S.H.

7.       Ngadiya,S.H.

8.       Dwi Murti,S.H.

9.       Cipriano Gomes Lelo Mali,S.H.

 

Daftar Anggota Majelis Pengawas Daerah Notaris Kabupaten Gunungkidul

1.       Agus Sudaryanto,S.H.,M.Si

2.       Joko Setiono,S.H.,M.Hum.

3.       Khotibul Umam,S.H.,LL.M.

4.       Oey Sugianto,S.H.

5.       Susilowati,S.H.

6.       Basuki,S.H.

7.       Budi Hartono,S.H.

8.       Sarjiyo,S.H.

9.       Ngadiran,S.H.

 

 

 

 

 


Cetak