Berita Kantor Wilayah

Kantor Wilayah Kementerian Hukum Daerah Istimewa Yogyakarta

Kemenkumham DIY Ikuti Podcast Opera Adopsi Metode RIA dan ROCCIPI Dalam Penyusunan Naskah Akademik

botyo

YOGYAKARTA - Kanwil Kemenkumham DIY mengikuti kegiatan Podcast Opera terkait dengan pengadopsian metode Regulator Impact Analysis (RIA) dan Rule, Opportunity, Capacity, Interest, Communication, Process, and Ideology (ROCCIPI) dalam penyusunan naskah akademik pada Selasa (6/7/22). Kegiatan ini dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Peraturan Perundang-Undangan secara virtual dan diikuti oleh seluruh Kantor Wilayah se-Indonesia.

Moderator dalam kegiatan ini adalah Dr. Hendra Karunia Putra yang menyampaikan bahwa Podcast Opera diharapkan dapat menjadi wadah untuk optimalisasi penyebarluasan informasi.

"Opera menjadi terobosan baru untuk menyebarluaskan informasi kepada masyatakat atau pun jajaran", jelasnya.

Pemateri dalam Podcast kali ini adalah Dr. Sony Maulana Sikumbang, Dosen Fakultas Hukum Universitas Indonesia. Sony menjelaskan terkai dengan implementasi metode RIA dan ROCCIPI dalam penyusunan naskah akademik.

" Metode RIA lazimnya digunakan dalam metode penelitian yang diuraikan pada bab I. Sedangkan teori ROCCIPI adalah tools untuk menganalisis penyebab perliaku bermasalah", jelasnya.

Hadir dalam kegiatan ini Kepala Bidang Hukum, Kus Aprianawati beserta para perancang peraturan perundang-undangan.

Humas Kanwil Kemenkumham D. I. Yogyakarta - Jogja Pasti Istimewa

KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Gedongkuning No.146, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55171
PikPng.com phone icon png 604605   +6811-2640-146
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwiljogja@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humaskanwiljogja@gmail.com

 

Facebook Kemenkumham DIY   Twitter Kemenkumham DIY   Instagram Kemenkumham DIY   Tiktok Kemenkumham DIY   Youtube Kemenkumham DIY   RSS Kemenkumham DIY
Laman Resmi Kantor Wilayah
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia
Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
Copyright © 2024 Pusat Data dan Teknologi Informasi
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA


  twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham

  Jl. Gedongkuning No. 146, Rejowinangun, Kec. Kotagede, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55171
PikPng.com phone icon png 604605   08112640146
PikPng.com email png 581646   kanwiljogja@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   humaskanwiljogja@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI